Pembeli dapat memberikan ulasan (kelebihan dan kekurangan) pada barang yang telah dibeli di Bukalapak. Ulasan barang tidak sama dengan feedback untuk pelapak. Ulasan barang berguna sebagai acuan bagi calon pembeli lainnya tentang manfaat, kelebihan, atau kekurangan pada barang yang ingin dibeli.
Berikut adalah cara memberikan ulasan pada barang:Artikel Terkait